Jumat, 19 Juli 2019

Makna Persatuan dan Kesatuan Bangsa


Bangsa Indonesia yang dikenal dengan keberagamannya mulai dari etnis, suku, agama, budaya, kebiasaan, dan lainnya membuatnya dikenal sebagai negara yang memiliki banyak corak dan termasuk dalam negara majemuk. Di sisi lain, masyarakat Indonesia dikenal sebagai masyarakat multikultural, masyarakat yang anggotanya memiliki latar belakang budaya beragam.

Pengertian Ide pokok, Kalimat Utama, dan Kalimat Penjelas




Ide pokok adalah ide/ gagasan yang menjadi pokok pengembangan paragraf. Ide pokok ini terdapat dalam kalimat utama. Nama lain ide pokok adalah gagasan utama, gagasan pokok. Dalam satu paragraf hanya ada satu ide pokok.
Kalimat utama adalah kalimat yang di dalamnya terdapat ide pokok paragraf. Kalimat utama ini dijelaskan oleh kalimat-kalimat lain dalam paragraf tersebut, yang disebut dengan kalimat penjelas. Nama lain untuk kalimat utama adalah kalimat topik.
Kalimat penjelas yaitu kalimat yang menjelaskan kalimat utama.